The Wave (2015) diawali footage hitam putih tentang bencana gelombang pasang yang pernah menyapu sebuah kota di Norwegia pada 1905. Berbeda dengan gelombang pasang yang sering kita saksikan dalam tv, yang satu itu terjadi akibat runtuhan gunung ke dalam danau. Akibatnya, air dalam danau meluap sehingga menciptakan gelombang raksasa. Kemudian Roar Uthaug kembali menghidupkan fenomena alam mengerikan itu ke dalam “The Wave” ini.
Setiap film disaster memiliki formula wajib yang selalu ada. Baik itu buatan Hollywood atau di luarnya (“The Wave” buatan Norwegia), tidak mengherankan keduanya sama. Salah satunya adalah ilmuwan. Film disaster (gempa bumi, banjir, gunung meletus) selalu saja menampilkan ilmuwan yang ahli di bidang bencana alam tersebut. Memang terkadang menggelikan. Tapi keberadaan karakter ilmuwan semacam itu terbukti efektif menghidupkan alur cerita.
Nonton Film The Wave (2015) Subtitle Indonesia Online
Jangan lupa untuk di share ke temen-teman atau di bookmark link website kamu atau bisa juga melalui sosial media lain seperti facebook, twitter, instagram, whatsapp, line dll supaya website kami semakin ramai dan tentunya biar semangat untuk update film terbaru lainnya. Terimakasih untuk kunjungannya – 162.244.94.249